Inspiring Words for Bloggers
Selamat malam Minggu bagi yg merayakan! Meminjam judul bukunya Mohammad Fauzil Adhim, Inspiring Words for Writers, saya menyortir berbagai kata-kata motivasi yg diperuntukan buat para penulis, khususnya narablog. Sebenarnya ini dibuat sebagai nutrien saja bagi diri pribadi. Orang boleh pandai setinggi langit, tapi selama ia tak menulis, ia akan hilang di dalam masyarakat dan dari sejarah. … More Inspiring Words for Bloggers